Ketua PWI Indragiri Hilir, Ardiansyah mengatakan kedatangannya tersebut bersama beberapa pengurus untuk meminta masukan kepada Bupati Indragiri Hilir HM Wardan MP terkait program-program PWI Indragiri Hilir di Periode 2020-2023.
HPN 2021, PWI Inhil Jadwalkan Kegiatan Wisata Jurnalistik dan LKTJ
Ketua PWI Inhil, Ardiansyah mengatakan bahwa rencana kegiatan tersebut dalam rangka memperingati HPN tahun 2021 yang bertepatan pada tanggal 09 Februari 2021.
Protokol Kesehatan Jangan Dilupakan Meski Sudah ada Vaksin Covid-19
Seluruh masyarakat untuk tetap menjaga diri bersama-sama dengan lebih disiplin menerapkan protokol kesehatan
Rencana Penyuntikan Perdana Vaksin Digelar 13 Januari 2021
Namun tetap otoritas vaksinasi dilakukan kepada tenaga kesehatan.
Kadiskes Riau Tinjau Posko Pengamanan Nataru di Dumai
Kunjungan Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau, Mimi Yuliani Nazir beserta rombongan untuk melihat langsung kesiapsiagaan petugas-petugas di Kota Dumai
Bantu Saat Pendemi Covid 19, Yayasan Baiturrahmah Gelar Sunat Massal Gratis
Yayasan Baiturrahmah Rokan Hilir menggelar kegiatan Bhakti sosial sunat massal untuk anak yatim dan kaum dhuafa, sunat massal tersebut digelar di Yayasan Baiturrahmah
Belum Tuntas, Pembangunan Mushalla Ibnu Al-Amin Tembilahan Butuh Bantuan Donatur
Kondisi tersebut, dikarenakan masih kurangnya dana yang tersedia untuk proses pembangunan.
Pelindo I Cabang Dumai Rayakan Ulang Tahun ke 28
Berharap momen hari ulang tahun perusahaan dapat meningkatkan hubungan baik dan sinergi kerjasama antara PT Pelindo Dumai dengan pengguna jasa.
Asosiasi Pengusaha Kawasan Berikat Bantu Warga Korban Kebakaran di Kotabaru
Disaat kondisi dengan segala keterbatasan seperti masa pandemi Covid-19 ini, semua pihak diharapkan bisa saling membantu dan saling memberi manfaat untuk sesama.
Tim Check Point Pelabuhan BSJ Dumai Konsisten Terapkan Prokes Covid-19
Dalam upaya penanganan dan pencegahan Coronavirus Disease 2019 atau Covid-19, tim gabungan Check Point Pelabuhan Bandar Sri Junjungan Dumai konsisten disiplinkan protokol kesehatan.
Satgas Covid-19 Dumai Gelar Lomba Video Kreatif Ajakan Cuci Tangan
Lomba ini diadakan dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke 56 Tahun 2020, dengan periode lomba sejak 17 hingga 25 November 2020.
Satgas Covid-19 Dumai Bersama Organisasi Mahasiswa Bagikan 1.500 Masker ke Masyarakat
Kegiatan ini dipimpin Koordinator Bidang Penanganan Syahrinaldi yang sekaligus juga Pelaksana tugas Kepala Dinas Kesehatan Dumai.
TP PKK Bersama Dinkes Dumai Kampanyekan CTPS di Tujuh Kecamatan
TP PKK Dumai bersama Dinas Kesehatan Kota Dumai kampanyekan cuci tangan pakai sabun kepada para kader
Dishub Dumai Siapkan Petugas Siaga Prokes Pencegahan Covid-19
Petugas siaga prokes Covid-19 ditempatkan di pintu masuk check point dan terminal Roro Pelabuhan Bandar Sri Junjungan Kelurahan Purnama Kecamatan Dumai Barat.
Satgas Penanganan Covid-19 Dumai Imbau Masyarakat Disiplin Gunakan Masker
Syaiful menganjurkan kepada masyarakat untuk menggunakan masker standar kesehatan.
Seminar BPNB Sumbar, Zusneli Zubir Angkat Keberadaan Kerajaan Jambu Lipo di Sijunjung
BPNB Sumbar di bawah naungan Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia membedah 10 laporan penelitian pada seminar tersebut. Acara dibuka oleh Kepala Tata Usaha BPNB Sumbar Dra. Titit Lestari.
Zona Orange, Proses Belajar di Dumai Masih Secara Daring
Menggelar pembelajaran tatap muka di ruang kelas dikhawatirkan bisa memunculkan kelompok baru penularan Covid-19 di kalangan pelajar, wali murid dan guru pengajar.
Disaksikan Mahfud MD, BNPT Gelar Deklarasi Kesiapsiagaan Nasional Bersama Santri
Sebagai leading sector dalam penanggulangan terorisme di Indonesia, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus melakukan upaya pencegahan salah satunya melalui Kesiapsiagaan Nasional.
Suarman Sampaikan Pesan Inspiratif di Pembukaan Seminar Pelestarian Nilai Budaya
Para Mahasiswa dan pelajar yang menjadi peserta seminar merupakan nominasi Lomba Kesejarahan dari Rumah yang pemenangnya akan diumumkan dalam rangkaian acara seminar tersebut.